Mahasiswa Universitas Indonesia, Andhika Putra Sudarman (FHUI 2011), berhasil mendapatkan penghargaan “Honorable Mention” di The 61st Harvard National Model United Nations (HNMUN) yang berlangsung pada 12—15 Februari 2015 di Boston Marriott Copley Place, Massachusetts, Amerika Serikat. HNMUN adalah simulasi sidang PBB tertua, terbesar, dan paling prestisius di dunia yang diikuti oleh lebih dari 50 universitas...Read More
Ada dua faktor yang harus diperhatikan untuk mencegah korupsi dan meningkatkan integritas bisnis di Indonesia, yaitu governance indicators dan corporate governance (ASEAN Corporate Governance Scorecard). Hal tersebut disampaikan Guru Besar Fakultas Ekonomi UI Prof. Sidharta Utama, S.E., MBA., Ph.D dalam acara Global Network Week di Kampus UI Salemba, Rabu (18/03/2015). Menurut Sidharta kegagalan yang dilakukan...Read More