Merancang jaringan infrastruktur transportasi sangat penting terutama untuk daerah dan negara di mana kurangnya perhatian diberikan pada perencanaan sistem transportasi berbasis kepulauan. Penelitian ini mengusulkan sebuah model yang akan digunakan sebagai alat untuk perencanaan strategis transportasi, khususnya dalam perencanaan pembangunan jaringan angkutan barang. Model ini menentukan rencana evaluasi jaringan angkutan barang yang optimal, yang memilih...Read More
Intervensi microfinance memiliki dampak yang amat penting terutama jika intervensinya ditujukan untuk mengurangi kemiskinan. Meskipun pengentasan kemiskinan melalui penyediaan kredit bersubsidi bukanlah hal baru, microfinance telah dianggap sebagai cara inovatif untuk menanggulangi kemiskinan. Mekanismenya antara lain melalui kontak kelompok peminjam (melalui peer selection, monitoring, dan self help group), insentif yang dinamis, jadwal pengembalian secara rutin,...Read More