id sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
April 23, 2020

Day

Mahasiswa FT Rancang Aplikasi Peningkatkan Produktivitas Pertanian Lahan

Di tengah situasi pandemi COVID-19 saat ini, komoditas hortikultura seperti buah, sayur, dan tanaman obat mengalami peningkatan permintaan sangat pesat. Di sisi lain, petani mengalami keterbatasan kepemilikan lahan pertanian. Sebagai solusi atas tantangan tersebut, tiga mahasiswa Fakultas Teknik yaitu, Anak Agung Krisna Ananda Kusuma (T. Elektro 18), Hansel Matthew (T. Elektro 18), dan Muhammad Rivaldi Roby...
Read More

Melesat, UI Raih Peringkat 47 Dunia dalam World University Impact Rankings 2020

Universitas Indonesia (UI) dinobatkan sebagai Perguruan Tinggi Terbaik ke-47 tingkat Dunia yang mampu memberikan Dampak Luas bagi Sosial dan Ekonomi bangsa melalui aktivitas Penelitian, Pengajaran, dan Pengabdian Masyarakat. Pemeringkatan ini dilakukan oleh Lembaga Pemeringkatan Perguruan Tinggi bergengsi Dunia Times Higher Education (THE) World University Impact Rankings 2020 yang melibatkan 766 universitas dari 85 negara di...
Read More

Ahli UI Bicara Perihal Lemon dan Teh Bunuh Virus Corona

Belakangan beredar kabar yang menyebutkan campuran lemon dan teh dapat membunuh virus SARS-CoV-2, penyebab Covid-19. Berkaitan dengan informasi tersebut, Guru Besar Tetap dalam Bidang Ilmu Bahan Alam Fakultas Farmasi UI (FFUI) Dr. Abdul Mun’im, M.Si, Apt angkat bicara. Menurut Prof. Abdul, antivirus dalam buah lemon lebih banyak dikaitkan dengan kandungan mineral, vitamin C, dan vitamin...
Read More