Rumah Sakit Khusus Gigi dan Mulut (RSKGM) Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) Universitas Indonesia (UI) ditetapkan oleh Dinas Kesehatan DKI Jakarta sejak 14 Januari 2021 sebagai salah satu tempat pelaksanaan vaksinasi Covid-19. Sesuai tahapan yang ditetapkan Pemerintah, maka yang menjadi sasaran pertama dalam vaksinasi adalah tenaga kesehatan (dokter dan perawat, nakes lain), tenaga non klinis, dan...Read More
Program Studi Manajemen Rekod dan Arsip (MRA), Universitas Indonesia (UI) dapat menjadi salah satu pilihan siswa-siswi SMA/SMK untuk melanjutkan studi di jenjang pendidikan tinggi. Lulusan prodi ini memiliki peluang yang menjanjikan di pasar kerja mengingat kebutuhan arsiparis di Indonesia baru terisi 2,5% saja. Program Studi (prodi) yang berada di bawah naungan Program Pendidikan Vokasi UI...Read More
Universitas Indonesia (UI) menerima 8.628 mahasiswa baru dari jenjang Diploma 3 (D3), Sarjana Terapan (D4), dan Strata 1 (S1) untuk tahun 2021. Pada tahun ini, UI menerima mahasiswa baru jenjang S1 melalui tiga jalur penerimaan, yaitu Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) dengan kuota 20% ; Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Bersama Masuk...Read More
Athor Subroto, S.E., M.M., M.Sc., Ph.D terpilih menjadi Direktur Sekolah Kajian Statejik dan Global (SKSG) periode 2021-2025. Athor Subroto terpilih setelah mengungguli tiga kandidat lainnya, yaitu Prof. Dr. Sutanto Soehodho, Ph.D., Abdul Muta’ali, M.A., M.I.P., Ph.D., dan Ali Abdullah Wibisono, S.Sos., M.A., Ph.D. dalam proses asesmen yang dihadiri oleh Rektor UI Prof. Ari Kuncoro, S.E.,...Read More
Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia (SIL UI) mengadakan acara peresmian bangunan rumah balai bambu yang dilaksanakan di RT 06, Kampung Nelayan Muara Angke, Jakarta Utara pada Sabtu (6/2). Acara ini diresmikan oleh Ketua Program Studi (prodi) Ilmu Lingkungan UI, Dr. Hayati Sari Hasibuan dan dihadiri oleh beberapa pihak yaitu Ketua Lurah Pluit Ahmad Rosiwan, Deputi...Read More