Lebih dari 1000 peserta hadir secara daring mengikuti sosialisasi program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) Angkatan 2, yang dilaksanakan secara daring melalui zoom meeting dan youtube Direktorat Kemahasiswaan Universitas Indonesia (UI). Program MBKM: IISMA yang digagas oleh Kemendikbud Ristek RI, pada tahun 2021 telah memberangkatkan hampir 1.000 mahasiswa ke luar negeri untuk belajar. Kepala Center For Independent Learning UI, F. Astha Ekadiyanto ,...Read More
Tim Mahasiswa Pecinta Alam Universitas Indonesia (MAPALA UI) yang mendapat dukungan dari berbagai pihak terkait pelaksanaan vaksinasi mencegah Covid-19, tiba di Toba, Sumatera Utara. Kegiatan ini merupakan wujud bakti Mapala UI kepada masyarakat. Kegiatan petualangan Mapala UI sebelumnya adalah ke Kembara Banoa Toba yang bertempat di Danau Toba, salah satu wilayah Destinasi Super Prioritas. Kegiatan...Read More
Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia (SIL UI) bersama The Japan Fund for Global Environment (JFGE) menyelenggarakan seminar bertema “How to Attain Sustainable Low-Carbon Development of Indonesia with Appropriate Technology Choice” sebagai upaya pengembangan energi terbarukan dan berkelanjutan ramah lingkungan. Acara seminar ini disiarkan secara virtual melalui Zoom dan kanal Youtube SIL UI, pada Rabu, 26...Read More
Di masa pandemi yang masih belum berakhir, kita tidak hanya dituntut untuk mengikuti protokol kesehatan tetapi juga harus tetap menjaga serta meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita. Salah satunya dengan menjaga pola hidup sehat dan konsumsi makanan yang bergizi. Gizi seimbang merupakan asupan nutrisi yang mengandung zat gizi dalam jenis dan jumlah sesuai dengan kebutuhan individu,...Read More