Depok, 12 Juni 2023. Penambahan fasilitas pendidikan modern di Fakultas TeknikĀ semakin meningkat pesat dengan peresmian tujuh kelas pintar terbaru yang merupakan donasi dari mitra-mitra FTUI yang dilaksanakan pada tanggal 6 Juni lalu. Penambahan fasilitas pendidikan modern ini, diharapkan ke depannya dapat menjadi landasan baru untuk meningkatkan pengalaman pembelajaran yang interaktif, kolaboratif, dan teknologi terkini...Read More
Jakarta, 10 Juni 2023. Berbagai penelitian dan inovasi rekayasa jaringan di bidang kedokteran mengalami perkembangan pesat dan menghasilkan banyak produk biologi yang bisa mempercepat proses penyembuhan luka. Perkembangan ini akan sangat berdampak pada hasil operasi, khususnya di bidang Fasial Plastik Rekonstruksi Telinga Hidung Tenggorok Bedah Kepala Leher. Hal itu disampaikan oleh Prof. Dr. dr. Mirta...Read More
Jakarta, 10 Juni 2023. Ketua Dewan Guru Besar (DGB) Universitas Indonesia (UI), Prof. Harkristuti Harkrisnowo, S.H., M.A., Ph.D., memimpin pengukuhan guru besar atas Prof. Dr. dr. Antonius Hocky Pudjiadi, Sp.A(K) di Bidang Ilmu Kesehatan Anak, Fakultas Kedokteran UI (FKUI), hari ini (Sabtu, 10/06/2023). Pada pengukuhan yang dilaksanakan di Aula IMERI Kampus UI Salemba, Jakarta, Prof....Read More