Universitas Indonesia (UI) dan Universitas Zagreb menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) untuk menjalin kerja sama yang lebih intensif dibidang teknik dan juga penelitian ilmiah pada Kamis (19/10) di Ruang Rapat A, Lantai 2, Gedung Pusat Administrasi Universitas, Kampus UI Depok. Pertemuan tersebut dibuka dengan sambutan Wakil Rektor Bidang Riset dan Inovasi UI, drg. Nurtami,...Read More
Depok, 25 Oktober 2023. Universitas Indonesia (UI) mengukuhkan Prof. Yuni Krisyuningsih Krisnandi, S.Si., M.Sc. Ph.D., sebagai guru besar bidang Ilmu Material Jejaring Anorganik, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) di Balai Sidang, Kampus UI Depok, pagi tadi. Dalam prosesi tersebut, ia menyampaikan pidato pengukuhan berjudul “Bahan Alam sebagai Prekursor Material Jejaring Anorganik Unggul...Read More
Depok, 25 Oktober 2023. Prof. Anom Bowolaksono, Ph.D. dikukuhkan sebagai Guru Besar dalam Bidang Ilmu Biologi Selular dan Molekular Integratif, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Indonesia (UI). Prosesi pengukuhan yang dipimpin oleh Ketua Dewan Guru Besar UI, Prof. Harkristuti Harkrisnowo, SH, MA, Ph.D tersebut dilaksanakan pada Rabu (25/10), di Balai Sidang...Read More
Depok, 25 Oktober 2023. Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Republik Indonesia (RI), Budi Arie Setiadi mengukuhkan pengurus Badan Koordinasi Hubungan Masyarakat (Bakohumas) periode 2023-2028, pada Senin (23 Oktober 2023) di Hotel Westin Jakarta. Universitas Indonesia (UI) dalam hal ini Kepala Biro Humas dan Keterbukaan Informasi Publik UI serta Direktorat Pemasaran dan Kerja Sama dari Universitas...Read More
Depok, 25 Oktober 2023. Indonesia merupakan salah satu negara megabiodiversitas yang memiliki beragam jenis flora dan fauna. Sayangnya, keanekaragaman mikroalga asli/indigenous Indonesia belum banyak diketahui. Studi mengenai biodiversitas mikroalga, termasuk Cyanobacteria, masih terbatas pada riset struktur komunitas mikroalga di perairan Indonesia. Prof. Dr. Dra. Nining Betawati Prihantini, M.Sc. dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam...Read More