iden sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
September 2024

Month

Mahasiswa UI Catat Beragam Prestasi di Ajang PON XXI 2024

Depok, 18 September 2024. Mahasiswa Universitas Indonesia (UI) kembali mengukir prestasi pada ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 yang diadakan di Aceh dan Sumatera Utara, pada 8–20 September 2024. Mereka adalah Naura Rahmadija dan Keisha Hasna Purnama dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB), Blasius Bayu dari Fakultas Kesehatan Masyarakat, dan Owen Raharjo Davys dari...
Read More

Tiga Calon Rektor UI 2024-2029 Siap Maju Debat Publik

Depok, 18 September 2024. Universitas Indonesia (UI) mengumumkan tiga nama calon rektor yang lolos seleksi tahap penyaringan untuk memimpin universitas terdepan di Indonesia ini pada periode 2024–2029. Pengumuman ini dilakukan setelah tujuh calon rektor mempresentasikan program mereka di hadapan para panelis. Tiga calon yang melaju ke tahap selanjutnya adalah (urutan sesuai abjad) Prof. Dr. dr....
Read More

Lelang Kendaraan Dinas dalam kondisi rusak berat

PENGUMUMAN LELANG Nomor : PENG-     /UN2.F1.D/LOG.04/2024   Berdasarkan Surat Rektor Nomor: S-              /UN2.R4/LOG.04/2024 tanggal 13 September 2024 tentang Persetujuan Penghapusan Aset UI Berupa Kendaraan Dinas pada Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Indonesia dengan perantaraan PT. Balai Lelang Serasi (IBID) akan mengadakan lelang melalui internet tanpa kehadiran peserta lelang berupa Kendaraan Dinas dalam kondisi rusak berat dengan...
Read More

Satu Paket Peralatan dan/atau Mesin dalam Kondisi Rusak Berat

PENGUMUMAN LELANG Nomor : PENG-     /UN2.F1.D/LOG.04/2024 Berdasarkan Surat Rektor Nomor: S-     /UN2.R4/LOG.04/2024 tanggal 13 September 2024 tentang Persetujuan Penghapusan Aset UI Berupa Satu Paket Peralatan dan/atau Mesin pada Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Indonesia dengan perantaraan PT. Balai Lelang Serasi (IBID) akan mengadakan lelang melalui internet tanpa kehadiran peserta lelang berupa Satu Paket Peralatan dan/atau Mesin...
Read More

Lelang Satu Paket Inventaris UI Non Aset dalam kondisi rusak berat

Berdasarkan Surat Rektor Nomor: S-         /UN2.R4/LOG.04/2024 tanggal 13 September 2024 tentang Persetujuan Penghapusan Inventaris UI Non Aset pada Fakultas Kedokteran (FIK) Universitas Indonesia dengan perantaraan PT. Balai Lelang Serasi (IBID) akan mengadakan lelang melalui internet tanpa kehadiran peserta lelang berupa Satu Paket Inventaris UI Non Aset dalam kondisi rusak berat dengan Nilai Limit Minimal sebesar...
Read More

Keberlanjutan Lingkungan untuk Menggalakan Zero Waste dan Zero Emission

Depok, 18 September 2024. Penipisan lapisan ozon disebabkan oleh aktivitas manusia yang melepaskan bahan perusak ozon (BPO) ke atmosfer, telah menjadi masalah lingkungan global. BPO yang paling banyak menyebabkan kerusakan ozon adalah Chlorofluorocarbon (CFC) yang digunakan dalam industri dan rumah tangga. Menyadari masalah tersebut, Universitas Indonesia (UI) berupaya memperkuat perannya dalam mendukung keberlanjutan lingkungan melalui...
Read More

Warisan Patriotisme, Wujud Pengabdian Tanpa Batas untuk Negeri

Depok, 18 September 2024. Prof. Dr. dr. Budi Iman Santoso, Sp.OG, Subsp.Uroginekologi RE, MPH meluncurkan buku autobiografi pertamanya yang berjudul Warisan Patriotisme: Mengabdi Tanpa Batas, Melampaui Tantangan, pada Kamis (12/9), di Auditorium Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Indonesia (UI). Melalui buku ini, Prof. Budi mengisahkan perjalanan hidupnya sebagai dokter, peneliti, dan pemimpin organisasi medis nasional maupun...
Read More

Lelang Penghapusan Aset Peralatan dan/atau Mesin dalam Kondisi Rusak Berat

Nomor : PENG-02/UN2.RIK.K2/LOG.04/2024 Berdasarkan Surat Rektor Nomor: S-3057/UN2.R4/LOG.04/2024 tanggal 28 Agustus 2024 tentang Persetujuan Penghapusan Aset UI Berupa Satu Paket Peralatan dan/atau Mesin pada Rumpun Ilmu Kesehatan (RIK) Universitas Indonesia dengan perantaraan PT. Balai Lelang Serasi (IBID) akan mengadakan lelang melalui internet tanpa kehadiran peserta lelang berupa Satu Paket Peralatan dan/atau Mesin dalam kondisi rusak...
Read More

Mahasiswa UI Juara Smartax 2024

Depok, 17 September 2024. Tiga mahasiswa Universitas Indonesia (UI) berhasil meraih Juara Ketiga cabang lomba Fantaxtis pada kompetisi SMARTAX 2024. Mereka terdiri atas Romario Hadamean Azka Harahap, Joshua Steven Bathry Hutagalung, dan Muhammad Reza Nursabaryansyah yang merupakan mahasiswa Program Studi (Prodi) Administrasi Perpajakan, Program Pendidikan Vokasi. SMARTAX 2024 yang mengusung tema “Strategi Gasak (Generasi Sadar...
Read More

Mahasiswa UI Juara Kompetisi Video Kreatif Nasional Bermodal Destinasi Animalium

Depok, 16 September 2024. Claudia Sesa dan Davina Aurelia, mahasiswa Program Studi (Prodi) Penyiaran Multimedia di Program Pendidikan Vokasi Universitas Indonesia (UI), menyabet gelar juara 1 pada Creative Design Challenge (CDC) Indonesia 2024. Kompetisi tingkat nasional ini berlangsung dari Juni hingga Agustus 2024 dengan melibatkan dua puluh tim dari berbagai perguruan tinggi di seluruh Indonesia....
Read More
1 2 3 4 5 6 8