Dili, 26 Oktober 2024. Universitas Indonesia (UI) menunjukkan komitmennya untuk memperluas akses pendidikan internasional dengan berpartisipasi dalam Pameran Pendidikan Tinggi yang diadakan oleh Pusat Budaya Indonesia di Dili, Timor Leste, pada 24-26 Oktober 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk membuka peluang bagi calon mahasiswa internasional, khususnya dari Timor Leste, untuk melanjutkan studi di salah satu perguruan...Read More