Depok, 4 Januari 2024. Selama tahun 2023, Universitas Indonesia (UI) telah menandatangani 595 kerja sama dengan 370 perguruan tinggi dari 47 negara. Dari jumlah tersebut, 302 di antaranya berbentuk Memorandum of Understanding (MoU) dan 293 berbentuk Agreement of Implementation (AoI). Mayoritas perguruan tinggi yang bekerja sama dengan UI berasal dari Asia (199) dan Eropa (126)....Read More
Depok-Avicenna Rahman Izzi dan Nathania Ammara Salsabilla, mahasiswa program studi Manajemen Bisnis Pariwisata, Program Pendidikan Vokasi, Universitas Indonesia (UI) berhasil membawa pulang medali dari kejuaraan bela diri tingkat nasional, 1st Indonesia Martial Art Games (IMAG) 2023. Ajang bela diri yang diselenggarakan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) tersebut diselenggarakan selama Oktober 2023 dan mempertandingkan sembilan cabang...Read More
Depok, 2 Januari 2023. Sebuah survei yang dilakukan CBNC Indonesia pada 2021 menunjukkan sebanyak 48,7% masyarakat produktif (25–45 tahun) Indonesia merupakan generasi sandwich. Generasi ini memiliki tanggung jawab untuk menghidupi diri sendiri, orang tua, dan anaknya dalam waktu bersamaan. Bagi mereka yang tidak siap dan kuat secara finansial maupun mental, kondisi ini akan menjadi tekanan...Read More
SK 2023 NO 1581 Tentang Penetapan Rencana Umum Pengadaan Barang dan Jasa Universitas Indonesia Tahun 2024 Tautan: https://files.ui.ac.id/f/21e1303fbd/Read More
Direktorat Pengadaan dan Logistik Universitas Indonesia akan melaksanakan tender untuk paket pengadaan jasa konsultansi sebagai berikut: Paket Pekerjaan Nama paket pekerjaan : Pengadaan Material Pemeliharaan dan Perbaikan Fasilitas Universitas Indonesia Tahun 2024 Lingkup pekerjaan : Pengadaan berbagai jenis material periode Januari – Desember 2024 Nilai total HPS : Rp1.261.346.054,00 (satu miliar dua ratus enam puluh...Read More
Depok, 9 Desember 2023. Pemerintah menargetkan menurunkan angka stunting hingga 14% pada tahun 2024, dan salah satu elemen strategis guna mencapai target itu adalah Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu). Hal itu berdasarkan jenis intervensi spesifik pencegahan dan penanggulangan stunting pada masa sebelum kelahiran dan banyaknya anak usia 0-23 bulan yang ditangani di Posyandu. Beberapa kegiatan posyandu...Read More
Depok, 9 Desember 2023. Prof. Dr. (H.C.). drg. H. Chairul Tanjung, M.B.A., pendiri kelompok perusahaan CT Corp, mengungkapkan bahwa pengusaha atau entrepreneur adalah seseorang yang mampu melihat peluang dan menangkapnya. Menurutnya, seorang pengusaha yang sukses harus memiliki kemampuan melihat perubahan zaman dan membaca masa depan. Hal itu disampaikannya dalam keynote speech Perayaan Dies Natalis ke-63...Read More
Depok, 9 Desember 2023. Universitas Indonesia (UI) memberikan penghargaan kepada beberapa mitra/stakeholders UI yang telah berdedikasi dalam mendukung implementasi Tridharma Perguruan Tinggi bersama UI. Penghargaan untuk mitra eksternal UI pada kategori “Kolaborator Hilirisasi Riset dan Inovasi UI” diraih oleh PT Bio Farma; penghargaan untuk Mitra eksternal UI pada kategori “Kolaborator Penelitian” dianugerahkan kepada Tanoto Foundation;...Read More