iden sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
Abdul Fikih

By

Olah Raga Bersama SA UI

Depok, 6 Juli 2024. Pada hari Minggu (30/6) Senat Akademik (SA) Universitas Indonesia (UI) mengadakan olah raga bersama anggota SAUI, dosen, tenaga kependidikan dan mahasiswa. Kegiatan yang dihadiri lebih dari 100 orang ini, diawali dengan bersepeda santai dan berjalan sehat di lingkungan kampus UI Depok. Mengusung tagline kompak, guyub, bahagia, anggota SA UI hadir sejak...
Read More

Cara Terbaik Tangani Kanker Nasofaring Melalui Identifikasi Ekspresi Gen pada Metastasis Tulang

Depok, 5 Juli 2024. Mahasiswa Program Doktor Ilmu Kedokteran, Fakultas Kedokteran (FK), Universitas Indonesia (UI), dr. Rahmat Cahyanur, SpPD, K-HOM, dinyatakan lulus pada sidang promosi terbuka berkat penelitian terkait peran ekspresi gen dalam penyebaran kanker nasofaring ke tulang. Penelitian ini dilakukannya karena di Asia Tenggara, khususnya di Indonesia, kanker nasofaring menjadi jenis kanker kepala dan...
Read More

UI Pamerkan Alat Deteksi Cepat Dengue di Pameran Inovasi Kesehatan Joint Working Group Indonesia-Prancis 2024

Surabaya, 5 Juli 2024. Universitas Indonesia (UI) berpartisipasi pada The 13th Joint Working Group (JWG) on Higher Education, Research, Innovation, and Entrepreneurship Indonesia-France yang berlangsung selama 3 hari (2-4 Juli 2024) di Universitas Negeri Surabaya (Unesa). Acara yang bertema “Fostering Indonesia-French Higher Education, Research, and Innovation Partnerships for an Advanced and Sustainable Future”, ini menghadirkan...
Read More

Komunitas Pickleball UI Siap Tanding di Pekan Olahraga Nasional 2024

Depok, 5 Juli 2024. “Pickleball, jenis olahraga yang mulai dikenal di Indonesia pada 2019, akan diperkenalkan sebagai ekstrakurikuler resmi di Universitas Indonesia (UI).” Pernyataan tersebut disampaikan oleh Ketua Senat Akademik (SA) UI, Prof. DR. Dr. Budi Wiweko, SpOG(K), MPH, Int. Aff. RANZCOG—atau yang akrab disapa Prof. Iko—dalam acara Olahraga Bersama SA UI, pada Minggu (30/6),...
Read More

THE Digital Universities Asia 2024: Kolaborasi n-Helix untuk Wujudkan Optimalisasi AI dan Inklusivitas di Perguruan Tinggi

Depok, 4 Juli 2024. Konferensi Internasional Digital Universities Asia 2024 kolaborasi antara Universitas Indonesia (UI) dan Times Higher Education (THE) secara resmi ditutup kemarin sore di The Westin Resort, Nusa Dua, Bali, setelah berlangsung selama tiga hari (1-3 Juli 2024). Closing remarks disampaikan oleh Sekretaris Universitas UI, dr. Agustin Kusumayati MSc., PhD. yang menekankan pentingnya...
Read More

Dorong Tercapainya Produksi dan Konsumsi Plastik yang Berkelanjutan Melalui Desain Kebijakan Fiskal

Depok, 4 Juli 2024. Industri Daur Ulang Plastik (IDUP) berperan penting dan menjadi salah satu ujung tombak dalam penerapan Reuse, Reduce, dan Recycle (3R), sayangnya dalam pelaksanaan fungsinya IDUP masih memiliki keterbatasan kapasitas produksi, karena berbagai faktor. Salah satunya adalah karena jumlah volume sampah plastik yang dihasilkan terus meningkat dan kualitasnya rendah atau bahkan tidak...
Read More

Mahasiswa UI Raih Best Position Paper di Paris International Model United Nations (PIMUN) 2024

Depok, 3 Juli 2024. Meski Aletha Herdiman kemungkin besar adalah peserta termuda dan satu-satunya peserta asal Asia Tenggara, namun mahasiswa Fakultas Farmasi (FF), Universitas Indonesia (UI), berhasil unjuk gigi di ajang Paris International Model United Nations (PIMUN) 2024. Ia keluar sebagai peraih penghargaan Best Position Paper di acara tersebut. Untuk tiba pada tahap itu, sebelumnya...
Read More

Doktor FTUI Kembangkan Inovasi Kamera Thermal untuk Tingkatkan Sistem Pengamanan di Malam Hari

Depok, 2 Juli 2024. Kamera thermal telah lama diakui memiliki keunggulan dibandingkan kamera visible-light, khususnya dalam kondisi minim cahaya, seperti pada malam hari. Namun, tantangan terbesar dalam penggunaannya adalah saat terjadi occlusion (ketika objek tertutupi) dan thermal crossover (ketika objek memiliki tampilan thermal yang mirip). Oleh karena itu, Dr. Nur Ibrahim salah seorang Doktor dari...
Read More

Berbagi Edukasi Kesehatan dan Tanamkan Cinta Tanah, UI Adakan Program Badui Nyarita 2024

Depok, 2 Juli 2024. Program Badui Nyarita 2024 yang digagas oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), Fakultas Ilmu Keperawatan (FIK), dan BEM Fakultas Kedokteran Gigi (FKG), Universitas Indonesia (UI), bersama dosen pendamping dari FIK, Ns. La Ode Abd. Rahman, S.Kep., MBA, merupakan program pengabdian masyarakat (pengmas) yang mengambil lokasi di dua tempat, yakni Ciboleger, Banten, dan...
Read More

Dirjen Diktiristek RI Membuka Konferensi THE Digital Universities Asia 2024, Tekankan Humanisme Teknologi di Pendidikan Tinggi

Depok, 2 Juli 2024. Direktur Jenderal (Dirjen) Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi (Diktiristek) Republik Indonesia (RI), Prof. Dr. rer nat Abdul Haris membuka event bergengsi di dunia pendidikan tinggi, yakni konferensi Times Higher Education (THE) Digital Universities Asia 2024, yang diselenggarakan di Nusa Dua, Bali, pada 1-3 Juli 2024. Menurutnya, “Sebagai negara dengan sistem pendidikan...
Read More
1 23 24 25 26 27 31