Depok, 10 Oktober 2024. Universitas Indonesia (UI) secara resmi mengukuhkan Prof. Dr. Ir. Mahjus Ekananda, M.M., M.S.E., sebagai Guru Besar di bidang Ilmu Ekonomi Makro pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB). Acara yang dipimpin oleh Rektor UI, Prof. Ari Kuncoro, S.E., M.A., Ph.D., itu berlangsung di Balai Sidang UI, Kampus Depok, Rabu (9/10), dihadiri oleh...Read More
Depok, 9 Oktober 2024. Universitas Indonesia (UI) melalui Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) resmi menganugerahi gelar Adjunct Professor kepada Prof. Syngcuk Kim, D.D.S., Ph.D., pakar endodontik dari University of Pennsylvania (UPenn), Amerika Serikat. Gelar ini merupakan bentuk pengakuan atas kontribusi besar Prof. Kim dalam bidang endodontik dan sekaligus menandai dimulainya masa pengabdiannya sebagai Guru Besar di...Read More
Depok, 8 Oktober 2024. Rektor Universitas Indonesia (UI), Prof. Ari Kuncoro, S.E., M.A., Ph.D, menyambut hangat kedatangan Vice President for International Affairs Indiana University, Hannah Buxbaum, beserta para delegasi pada Senin (7/10), di Ruang Rapat A, Lantai 2, Gedung Pusat Administrasi Universitas, Kampus UI Depok. Pertemuan tersebut bertujuan untuk menindaklanjuti peluang kolaborasi lintas bidang, setelah...Read More
Depok, 10 Oktober 2024. Universitas Indonesia (UI) mengadakan acara seremonial kerja sama dengan ID Survei, korporasi dari holding BUMN Jasa Survey yang bergerak di bidang Testing, Inspection dan Certification (TIC) di Indonesia, untuk penyusunan master-plan Hutan Kota UI 2024. Acara ini berlangsung di Lapangan Parkir FISIP, sisi Wales Timur Hutan Kota UI, dengan tema “Improving...Read More
Depok, 7 Oktober 2024. Universitas Indonesia (UI) menerima kunjungan ASIIN (The Accreditation Agency for Study Programmes in Engineering, Informatics, Natural Sciences and Mathematics) guna menjalani proses akreditasi Internasional pada 1-2 Oktober 2024. Plt. Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan, Prof. Dr. Ir. Dedi Priadi, DEA., menyatakan bahwa UI telah meraih predikat perguruan tinggi terbaik di...Read More
Depok, 1 Oktober 2024. Universitas Indonesia (UI) menerima kunjungan dari SMA Kolese Gonzaga di Balai Sidang, Kampus UI Depok (1/10), guna mendapatkan pemahaman tentang proses seleksi penerimaan mahasiswa baru, daftar program studi, biaya pendidikan, dan informasi beasiswa. Kunjungan ini dipandu oleh Biro Humas dan KIP UI yang dimulai dengan pemaparan sejarah universitas, sarana dan prasarana,...Read More
Depok, 4 Oktober 2024 Universitas Indonesia (UI) menyambut kunjungan siswa SMA Islam As-Shofa, Pekanbaru, Riau sebanyak lebih dari 100 siswa dan beberapa guru pendamping di Balai Sidang, UI (4/10). Kunjungan ini bertujuan untuk memperkenalkan siswa kepada dunia pendidikan tinggi serta membangun motivasi dan wawasan akademis terkait berbagai program studi yang tersedia di UI. Biro Humas...Read More
Depok, 1 Oktober 2024. Dua startup inovatif dari Universitas Indonesia (UI), Cocova dan Rolic, berhasil menorehkan prestasi membanggakan dengan masuk dalam jajaran 15 besar Youth Sharia Sociopreneurship Competition (YSSC) 2024. Kompetisi ini diikuti oleh ratusan peserta dan diselenggarakan oleh Bank Indonesia bersama Badan Pengembangan Bisnis Rintisan dan Inkubasi Universitas Airlangga. Cocova unggul karena inovasinya di...Read More
Depok, 1 Oktober 2024. Universitas Indonesia (UI) Racing Team kembali menorehkan prestasi gemilang di kancah internasional. Pada ajang bergengsi Formula Student Czech Republic (FS Czech) 2024, tim mahasiswa dari Fakultas Teknik (FT) berhasil meraih pencapaian penting. Mereka berada di posisi ketiga dalam Business Plan Presentation, posisi 6 dalam Cost and Manufacturing Event, nomor 11 dalam...Read More
Depok, 26 September 2024. Universitas Indonesia (UI) mengungkap keberadaan Arsip Dagboek Rechtshoogeschool, sebuah dokumen bersejarah yang memotret perjalanan pendidikan hukum di Indonesia dari era kolonial hingga pasca-kemerdekaan, pada seminar “Arsip Dagboek Rechtshoogeschool 1925–1953 sebagai Memori Kolektif Bangsa”. Seminar nasional yang digagas oleh Fakultas Hukum UI dan Kantor Arsip UI pada Selasa (24/9), mencatat dinamika akademik,...Read More