iden sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
Berita

Category

Situs weeb Universitas Indonesia menawarkan beberapa kategori berita dalam lini masa kami untuk para pembaca yang ingin mengetahui info-info terbaru berdasar genre yang ada.

11 Mahasiswa Fasilkom UI Magang di Ajou University

Sebelas orang mahasiswa Fasilkom UI dari jurusan Ilmu Komputer dan Sistem Informasi  akan berangkat ke Seoul, Korea Selatan untuk mengikuti internship di Ajou University. Mereka adalah mahasiswa yang terpilih pada ICT.IDN PROGRAM 2016. Sebelas mahasiswa yang memperoleh kesempatan dalam Program ICT IDN ini adalah Fallon Candra, Cakra Wishnu Wardhana, Ridwan Arvihafiz Bakri, Kamila Dini Nabilati,...
Read More

Sejarah Masyarakat Tiongkok di Pondok Cina Menurut Etnografi

Awalnya, Pondok Cina adalah sebuah kawasan yang menjadi konsentrasi pemondokan masyarakat Tiongkok yang berada di Depok. Kawasan tersebut merupakan salah satu dari banyak perkampungan masyarakat etnis Tiongkok yang berada di Indonesia. Pada masa orde baru, adanya sentimen terhadap etnis Tiongkok membuat mereka melakukan kegiatan secara tertutup, termasuk saat merayakan hari raya Imlek. Keadaan tersebut membuat...
Read More

Memahami Gagasan “Ekonomi Kerakyatan” Bung Hatta

Mohammad Hatta adalah seorang negarawan yang melahirkan pemikiran-pemikiran intelektual di awal-awal kemerdekaan. Salah satunya adalah gagasan tentang ekonomi kerakyatan. Hal tersebut menjadi pembahasan Fadli Zon dalam disertasinya yang berjudul “Pemikiran Ekonomi Kerakyatan Mohammad Hatta (1926-1959)”. Ia memaparkannya dalam sidang promosi doktor yang berlangsung pada Senin (20/6/2016) di Auditorium Pusat Studi Jepang, UI Depok. Konsep ekonomi kerakyatan...
Read More

Kembangkan Program Pascasarjana, UI Buka Dua Sekolah Baru

Universitas Indonesia (UI) akan memiliki dua program pendidikan baru, yaitu Sekolah Kajian Ilmu Lingkungan dan Sekolah Kajian Ilmu Strategik dan Global. Dua sekolah baru tersebut akan dibuka pada tahun akademik 2016/2017. Ini merupakan hasil pengembangan pendidikan akademik yang sebelumnya bernama Program Pascasarjana UI. Para calon mahasiswa baru dapat memilih 10 program studi di jenjang Magister...
Read More

Kembangkan Ayobaca.in untuk Tunanetra, Mahasiswa UI Raih Penghargaan

“Hanya 2000 tunanetra dari 3,7 juta tunanetra yang dapat mengakses buku Braille di Indonesia. Kondisi ini sangat disayangkan dimana 40% dari 3,7 juta tunanetra masih dalam usia sekolah dan membutuhkan akses terhadap ilmu pengetahuan melalui buku.” Hal tersebut melatarbelakangi Deka Komanda Yogyantara, Mahasiswa Ilmu Politik FISIP UI mengembangkan Ayobaca.in. “Melalui aplikasi ini masyarakat umum dapat...
Read More

UI dan KPK Jalin Kerja Sama Bidang Pencegahan Korupsi dan Publikasi Lokal

Rabu (15/6/2016), Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan UI menandatangani perjanjian kerja sama tentang pemanfaatan informasi dan publikasi ilmiah. Bertempat di Aula Gedung KPK (lama), perjanjian kerja sama tersebut ditandatangani oleh Ketua KPK Agus Rahardjo dan Rektor UI, Prof.Dr.Ir. Muhammad Anis, M. Met. Kerja sama ini dilakukan meliputi empat hal yaitu pendidikan anti-korupsi, kajian dan riset,...
Read More

Pengembangan Masyarakat untuk Wujudkan Integrasi Sosial di Kawasan Transmigrasi

Pengembangan masyarakat dapat lebih efektif dilaksanakan melalui kelembagaan berbasis komunitas dan kawasan. Melalui pendekatan kelembagaan, baik kelembagaan ekonomi maupun sosial dapat mempermudah mengontrol pengambilan keputusan, kebijakan, program, dan pelaksanaan. Kelembagaan dapat menghimpun norma dan aturan yang dibuat dan disepakati dalam mengatur pergaulan hidup dengan tujuan bersama berkisar pada kebutuhan-kebutuhan pokok dalam kehidupan bermasyarakat. Inilah yang...
Read More

Peringkat UI Naik Ke Posisi 67 di Asia

UI kembali mengukir pencapaian baru tahun ini. Peringkat UI di Asia naik 12 poin, dari posisi 79 ke posisi 67 tahun berdasarkan lembaga pemeringkatan QS University Ranking 2016. Lembaga pemeringkatan tersebut juga melaporkan posisi UI di Indonesia yang masih menduduki peringkat pertama. Rektor UI Prof. Dr. Ir. Muhammad Anis, M.Met menyampaikan, “Pemeringkatan bukanlah tujuan utama...
Read More

Mahasiswa UI Siap Berlaga di Paris

Mahasiswa Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Indonesia mengukir prestasi Internasional di tingkat East Asia Japan pada kompetisi Kompetisi Schneider Electric “Go Green in the City” pada 10 Juni 2016. Dua mahasiswi jurusan Teknik Mesin angkatan 2013 menjadi perwakilan Indonesia setelah merebut juara 1 pada kompetisi di tingkat nasional pada 18-19 Mei 2016 Dengan project “Droplock...
Read More

Mahasiswa UI Raih Juara I di National Governance Days 2016

Tiga mahasiswa UI berhasil meraih juara I dalam Lomba Penulisan Esai National Governance Days 2016 yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Ilmu Pemerintahan FISIP Universitas Padjadjaran (Unpad). Mereka adalah Tri Nopiyanto, Heru Utomo Adji, dan Wahyu Juliangga. Dalam lomba tersebut ketiganya mempresentasikan esai inovasi kebijakan publik berjudul “Kebijakan Pemberian Rating Sesuai Usia Penonton terhadap Program Stasiun Televisi”....
Read More
1 499 500 501 502 503 575